Image of Pengaruh Operating Cash Flow, Kualitas Auditor dan Earning per Share Terhadap Kebijakan Dividen (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2015)

Text

Pengaruh Operating Cash Flow, Kualitas Auditor dan Earning per Share Terhadap Kebijakan Dividen (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2015)



Kebijakan dividen sering dianggap sebagai sinyal bagi investor dalam menilai baik buruknya suatu perusahaan. Penentuan besarnya dana yang dialokasikan untuk pembayaran dividen ini tidak ada yang membatasi, namun ini tergantung pada rapat umum pemegang saham, apakah yang besar itu akan dialokasikan untuk pembagian dividen atau untuk laba ditahan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Operating Cash Flow, Kualitas Auditor, dan Earning per Share terhadap kebijakan dividen dengan menggunakan 5 sampel perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI dalam kurun waktu lima tahun mulai tahun 2011 hingga 2015 dengan metode seleksi purposive sampling. Variabel-variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah Operating Cash Flow, Kualitas Auditor, Earning per Share, dan kebijakan dividen. Guna membuktikan hipotesis, dilakukan pengujian regresi berganda yang diawali dengan uji asumsi klasik. Pengujian secara simultan menyimpulkan bahwa semua variabel bebas secara bersama-sama mempengaruhi variabel terikat. Pengujian secara parsial memperlihatkan bahwa dari tiga variabel independen, hanya Operating Cash Flow (OCF) yang berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen (KD) sedang variabel kualitas auditor, earning per share tidak berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen.


Ketersediaan

SK00174Perpustakaan STIE LibraryTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit STIE Kasih Bangsa : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this