Image of Perpajakan di Indonesia: Keuangan, Pajak dan Retribusi Daerah

Text

Perpajakan di Indonesia: Keuangan, Pajak dan Retribusi Daerah



Buku ini memuat jawaban atas sejumlah pertanyaan itu. Di samping sejarah dan perkembangan sistem perpajakan di Indonesia, buku ini menyuguhkan pula jenis-jenis pajak di Indonesia baik yang dikelola oleh pemerintah pusat maupun yang dikelola oleh pemerintah daerah (provinsi dan kabupaten/kota). Di bab-bab yang menyuguhkan jenis-jenis pajak tersebut dipaparkan bagaimana dasar hukum, sistem penghitungan, sanksi, objek dan subjek pajak dan sebagainya dari masing-masing jenis pajak tersebut. Di buku ini, pembaca juga akan menemui pembahasan mengenai restribusi mulai dari pengertian restribusi objek dan subjek restribusi, hingga jenis-jenis restribusi.


Ketersediaan

TB1236336.2 Azi PPerpustakaan STIE Library (KB #13)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
336.2 Azi P
Penerbit Rajawali Pers : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-769-834-8
Klasifikasi
336.2
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Edisi 1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this